Selasa, 23 Oktober 2012

Pendaftaran Anggota ASTTATINDO Jawa Barat


Asosiasi Tenaga Teknik Ahli Dan Terampil Indonesia (ASTTATINDO) Provinsi jawa Barat membuka kesempatan bagi para Sarjana/Sarjana Muda/Diploma Teknik dan Lulusan Sekolah Menengah Atas/Kejuruan untuk bergabung menjadi anggota Asttatindo dan mendapatkan Sertifikasi Keahlian (SKA) maupun Sertifikasi Tenaga Terampil (SKT), melalui Kursus Pembinaan Profesi, Keahlian dan Keterampilan.
Berikut adalah mekanisme dan prosedurnya :
A. Kursus Pembinaan Profesi, Keahlian dan Keterampilan :
- Leadership / Human Communication
- Etika Profesi
- Manajemen Proyek & Manajemen Konstruksi
- Keselamatan, Kesehatan, Ketenagakerjaan
- Sistem Manajemen Mutu
- Engineering Procuremenet Construction
- Manajemen Sistem Informasi
- Cost Planning


B. Untuk mendaftar menjadi anggota ASTTATINDO, mohon dipersiapkan dokumen persyaratan sebagai berikut :
- Foto copy ijazah Sarjana/Diploma teknik atau SLTA/SMK, 1 lembar
- Foto copy KTP, 1 lembar
- Pas foto terbaru ukuran 3×4, 2 lembar

   
C. Bagi anggota yang akan mengikuti Sertifikasi Keahlian (SKA) dan Sertifikasi Keterampilan (SKT) dari LPJK, mohon di persiapkan dokumen persyaratan sebagai berikut :
- Mengisi Form LPJKN
- Foto copy KTP, 1 lembar
- Foto copy ijazah Sarjana/Diploma teknik atau SLTA/SMK, 1 lembar
- Foto copy NPWP, 1 lembar
- Curriculum Vitae
- Pas foto terbaru ukuran 3×4, 1 lembar / SKA

 
Keterangan :
Biaya keanggotaan dan juga Sertifikasi SKA/SKT dapat dibayarkan bersamaan dengan penyerahan Formulir Keanggotaan dan Formulir Pendaftaran Registrasi LPJKN yang sudah terisi.

Informasi lebih lanjut :
Sekretariat DPD ASTTATINDO Provinsi Jawa Barat
Jl. Sinom Raya No. 1 - Bandung
Telepon (022) 7304214
Faksimile (022) 7304214
Email : asttatindojabar@gmail.com

Contact Person : 

1. Novia Heryani : 089656612007 
2. Linda                 : 081220238099
3. Luki Surviana : 081221668883

Senin, 22 Oktober 2012

Sample SKA Asttatindo Jabar 2012

Contoh Sertifikat Keahlian (SKA) yang telah diterbitkan oleh DPD ASTTATINDO Jawa Barat untuk masing-masing Bidang Keahlian adalah :


Sub Bid Pelaksana Jalan (AS 306)
Sub Bid Pelaksana Teknik Mesin (AM 102)
Sub Bid Sumber Daya Air      (AS 403)
 
Sub Bid Pelaksana Jembatan (AS 307)
Sub Bid Sumber Daya Air (AS-400)
Sub Bid Quantity Surveyor     (AL 200)
Sub Bid Pelaksana Struktur (AS-202)
Sub Bid K3 Konstruksi (AL-500)
Sub Bid Pelaksana Jalan (AS 306)
 
Sub Bid Quantity Surveyor (AL-200)
Sub Bid Arsitek Lansekap (AA-300)
Sub Bid Sistem Plambing         (AM 302)